Image of The Journal of Muhammadiyah Medical Laboratory Technologist - Vol 3 No 2 (2020)

KOLEKSI JURNAL TLM

The Journal of Muhammadiyah Medical Laboratory Technologist - Vol 3 No 2 (2020)



The Journal of Muhammadiyah Medical Laboratory Technologist (THE JAMMILT) merupakan media publikasi ilmiah yang memuat berbagai artikel ilmiah hasil tinjauan pustaka, dan hasil penelitian dalam bidang ilmu Patologi Klinik, Hematologi, Mikrobiologi, Parasitologi, Imunologi, Sitohistoteknologi, Toksikologi Klinik dan Ilmu Teknologi Laboratorium Medik

Jurnal THE JAMMILT terbit dua kali dalam satu tahun, yaitu bulan Mei dan November dengan ISSN Print: 2597-3681 dan ISSN Online (ESSN): 2614-2805, sudah terindeks DOAJ, Google Scholar dan Portal Garuda. Jurnal ini sudah terakreditasi SINTA 3


Artikel

1. PENETAPAN KADAR VITAMIN B1 PADA GENJER (LIMNOCHARIS FLAVA) DENGAN PENGUKUSAN MENGGUNAKAN SPEKTROFOTOMETER UV-VIS

2. Efektivitas Antibakteri Sediaan Sabun Bunga Gemitir (Tagetes erecta L.) Terhadap Staphylococcus aureus dan Escherichia coli

3. Analisis Kadar SGPT (Serum Glutamic Pyruvic Transaminase) Dan Kholinesterase Pada Petani Sayur Di Desa Riang Gede, Kecamatan Penebel, Kabupaten Tabanan

4. ANALISI KADAR ALP (ALKALINE PHOSPATASE) DAN KHOLINESTERASE AKIBAT LAMA BEKERJA PADA PETUGAS FOGGING DI KOTA DENPASAR

5. EFEK PAPARAN KRONIS PESTISIDA TERHADAP KADAR ASPARTAT AMINOTRANSFERASE (AST) DAN ALANIN AMINOTRANSFERASE (ALT) PADA SUBYEK PETANI

6. GAMBARAN KADAR UREUM DAN KREATININ PENDERITA PENYAKIT GINJAL KRONIK (PGK) YANG TERINFEKSI MALARIA DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH JAYAPURA

7. GAMBARAN NILAI SATURASI OKSIGEN (SO2) DENGAN TEKANAN OKSIGEN (PO2) PADA PASIEN PENYAKIT JANTUNG KORONER (PJK) DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH JAYAPURA

8. THE EFFECT OF TOMAN (Chana Micropetes) EXTRACT ON THE IMPROVEMENT OF ALBUMIN LEVELS IN MENCIT/MICE (Mus musculus)

9. ANALISIS GEN TCF7L2 (Trancription Factor 7 Like 2) PADA KELUARGA PENDERITA DIABETES MELLITUS TIPE 2 KECAMATAN TANGGULANGIN, KABUPATEN SIDOARJO

10. HUBUNGAN EDEMA DENGAN PROTEIN URINE PADA IBU HAMIL DI RSU PRIMA HUSADA SIDOARJO

11. PREVALENSI HELMINTIASIS PADA SISWA KELAS 1 – 6 SEKOLAH DASAR MANYAR SABRANGAN SURABAYA TAHUN 2020

12. KARAKTERISTIK WANITA USIA SUBUR DENGAN TINDAKAN PENCEGAHAN KANKER SERVIKS

13. HUBUNGAN LAMA PENGGUNAAN KB IUD DENGAN KADAR HB PADA AKSEPTOR KB IUD

14. KANDUNGAN KADAR PROTEIN PADA ASI BAYI 0-6 BULAN


Ketersediaan

Tidak ada salinan data


Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
-
Penerbit Universitas Muhammadiyah Surabaya : Surabaya.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
2614-2805
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
Jurnal Nasional Online
Tipe Media
Link Internet Online
Tipe Pembawa
-
Edisi
Vol 3 No 2 (2020)
Subyek
Info Detil Spesifik
DOI: https://doi.org/10.30651/jmlt.v3i2
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this