Detail Cantuman
Advanced Search
KOLEKSI JURNAL KEPERAWATAN
Journals of Ners Community - Vol 13 No 2 (2022)
Journals of Ners Community (JNC) merupakan jurnal yang diterbitkan oleh Program Studi Ilmu Keperawatan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Gresik. Lingkup jurnal ini berfokus pada aspek masalah perawatan dan kesehatan yang dijabarkan pada pengaruh, keefektifan, serta hubungan – hubungannya. Semua aspek tersebut didasarkan pada tujuan pendidikan tenaga kesehatan yang berorientasi pada penyediaan tenaga kesehatan dalam bidang keperawatan yang terampil dan professional di bidangnya. JNC mulai terbit sejak tahun 2010, dengan frekuensi penerbitan dua kali dalam setahun yaitu pada bulan Juni dan November. Jurnal ini memuat artikel berupa hasil penelitian, pemikiran, kajian, analitis di bidang keperawatan dan kesehatan yang bermanfaat untuk menunjang kemajuan ilmu, pendidikan dan praktik keperawatan profesional. Pada tahun 2016 JNC sudah bertransformasi menjadi jurnal dengan sistem Open Journal System (OJS) dengan pISSN: 2087-0744 dan eISSN: 2541-2957 dan pada tahun 2019 JNC menjadi jurnal terakreditasi SINTA 5.
Artikel
1. EFEKTIVITAS IMPLEMENTASI PENCEGAHAN DAN PENANGGULANGAN COVID-19 DI PT. XYZ
Mega Dita Agustin, Fatma Lestari
2. PERBEDAAN PENGGUNAAN LINGKARAN GIZI ANTROPOMETRI-SUPRIHATIN (LIGA-SPH) DAN GRAFIK TB/U BUKU KIA TERHADAP KECEPATAN KETEPATAN SKRINING STUNTING
Suprihatin Suprihatin
3. EFEKTIFITAS MOBILISASI DINI TERHADAP PENYEMBUHAN LUKA SECTIO CAESAREA (SC) DI RS DR. DRAJAT PRAWIRANEGARA (RSDP)
Resdelita Murliana, Omega DR Tahun
4. HUBUNGAN PENGETAHUAN DAN SUMBER INFORMASI MENGENAI KEBIJAKAN PPKM DENGAN KEPATUHAN PROTOKOL KESEHATAN PADA MASYARAKAT
Ni Luh Putu Wahyu Yuliastuti, Samino, Nurul Aryastuti
5. GAMBARAN PERILAKU TENAGA LABORATORIUM DALAM PENGGUNAAN APD (ALAT PELINDUNG DIRI) DI PT. XZ KOTA SURABAYA DESCRIPTION OF THE BEHAVIOR OF LABORATORY POWER IN THE USE OF PPE (PERSONAL PROTECTION EQUIPMENT) AT PT. XZ CITY SURABAYA
Arivia Surya Aldini, Merry Sunaryo , Muslikha Nourma Rhomadhoni , Ratna Ayu Ratriwardhani
6. DETERMINANT ANALYSIS OF JOB SATISFACTION ON HOSPITAL’S EMPLOYEE PERFORMANCE
Sabasdin Harahap, Andry, Rokiah Kusumapradja
7. HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN DENGAN PERILAKU PENCEGAHAN PENULARAN COVID-19 PADA MAHASISWA DI UNIVERSITAS ADVENT INDONESIA
Gladis Shinthia Limassa
8. PREVALENSI THALASEMIA BETA MINOR DENGAN MENGGUNAKAN INDEKS MENTZER PADA PASIEN ANEMIA SUKU SABU DI RSUD SABU RAIJUA
Furi Ainun Khikmah, Heri Sutrisno Prijopranoto
9. HUBUNGAN HIPERTENSI DAN DIABETES MELITUS TERHADAP MORTALITAS JEMAAH HAJI PROVINSI JAWA BARAT TAHUN 2019
Salman Mauluddin Idris, Atik Nurwahyuni
10. HUBUNGAN KEPEMIMPINAN KEPALA RUANG, MOTIVASI DAN STRES KERJA TERHADAP BURNOUT DAN DAMPAKNYA TERHADAP KINERJA PERAWAT DI RS MEDIKA BSD
Wisnu Handoko
11. KAJIAN LITERATUR SISTEMATIS FAKTOR FAKTOR YANG BERPENGARUH TERHADAP BUDAYA KESELAMATAN DI INDUSTRI MANUFAKTUR TAHUN 2013-2022
Rijal Noor Al-Ghiffari, Dadan Erwandi
12. PERBEDAAN PREVALENSI HELICOBACTER PYLORI BERDASARKAN KELOMPOK UMUR DAN JENIS KELAMIN DI KLINIK DOKTER SPESIALIS PATOLOGI ANATOMI
Putu Agus Eriawan Kusuma, Ayu Saka Laksmita W , I Gusti Ngurah Mayun
13. MANAGEMENT OF COVID-19 IN PRISON: VARIOUS COUNTRIES AND COMPARATION WITH INDONESIAN CASE STUDY
Risma Wardiani, Adik Wibowo
Ketersediaan
Tidak ada salinan data
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
-
|
Penerbit | Program Studi Ilmu Keperawatan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Gresik : Gresik., 2022 |
Deskripsi Fisik |
-
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
2541-2957
|
Klasifikasi |
NONE
|
Tipe Isi |
Jurnal Nasional Online
|
Tipe Media |
Link Internet Online
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
Vol 13 No 2 (2022)
|
Subyek |
-
|
Info Detil Spesifik |
DOI: https://doi.org/10.55129/jnerscommunity.v13i2
|
Pernyataan Tanggungjawab |
Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Gresik
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain