No image available for this title

KOLEKSI JURNAL KEPERAWATAN

Sari Pediatri - Vol 19, No 2 (2017)



Sari Pediatri adalah jurnal yang terbit setiap 2 (dua) bulan, dan diterbitkan oleh Badan Penerbit Ikatan Dokter Anak Indonesia (BP-IDAI). Jurnal ini memuat publikasi naskah ilmiah yang dapat memenuhi tujuan penerbitan jurnal ini, yaitu menyebarkan hasil penelitian, sajian kasus, dan tinjauan pustaka untuk kemajuan di bidang pediatri kepada dokter anak dan dokter umum di seluruh Indonesia.

Akses terhadap isi jurnal bersifat terbuka dan langsung (Open Access) dengan prinsip bahwa isi yang terdapat dalam jurnal ini dapat secara bebas digunakan sebagai pedoman dan praktek sehari-hari bagi praktisi kesehatan anak. Proses editorial dan penerimaan naskah tidak dikenakan biaya.

Terakreditasi (2020-2025) oleh Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia dengan nomor: 225/E/KPT/2022.

Daftar Isi

1. Hiponatremia pada Anak Pasca Tindakan Operasi : Etiologi dan Faktor-faktor yang Berhubungan
Angelina Arifin, Antonius H. Pudjiadi, Setyo Handryastuti, Idham Amir, Evita B. Ifran, Mulya R. Karyanti

2. Pengaruh Pemberian Probiotik pada Anak dengan Dermatitis Atopik Terhadap Kadar Imunoglobulin E Total
Ardentry Sumobaskoro, Ganung Harsono, Bambang Soebagyo

3. Korelasi Kadar Feritin dengan Jumlah CD4, CD8, dan Rasio CD4/CD8 pada Penyandang Talasemia Mayor Anak
Bonnie Arseno, Djatnika Setiabudi, Susi Susanah

4. Hubungan Jumlah Koloni Escherichia Coli dengan Derajat Dehidrasi pada Diare Akut
Felicia Halim, Sarah M. Warouw, Novie H. Rampengan, Praevilia Salendu

5. Cakupan Imunisasi Dasar Lengkap dan Faktor yang Memengaruhi
Ika Citra Dewi Tanjung, Lili Rohmawati, Sri Sofyani

6. Hubungan Riwayat Penyakit Infeksi dan Pemberian ASI Eksklusif dengan Status Gizi Anak Usia 7-12 Bulan di Kecamatan Kelapa Lima Kota Kupang
Agung Dirgantara Namangboling, Bhisma Murti, Endang Sutisna Sulaeman

7. Pengaruh Pemberian Obat Antiepilepsi terhadap Kadar Vitamin D pada Anak Penderita Epilepsi
Narulita Laksmia Tantri, Fadhilah Tia Nur, Harsono Salimo

8. Pola Kuman dan Uji Kepekaan Antibiotik pada Pasien Unit Perawatan Intensif Anak di Rumah Sakit Umum Daerah Koja, Jakarta
Riza Mansyoer, Ivan R. Widjaja

9. Perbandingan Keamanan Aminofilin dan Kafein pada Bayi Prematur dengan Apne Prematuritas
Dian Artanti, Rinawati Rohsiswatmo, Rosalina Dewi Roeslani

10. Necrotizing pneumonia pada anak
Heda Melinda Nataprawira, Vanda Elfira, Sang Ayu Kompiyang Indriyani, Ery Olivianto


Ketersediaan

Tidak ada salinan data


Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
-
Penerbit Badan Penerbit Ikatan Dokter Anak Indonesia : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
2338-5030
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
Jurnal Nasional Online
Tipe Media
Link Internet Online
Tipe Pembawa
-
Edisi
Vol 19, No 2 (2017)
Subyek
Info Detil Spesifik
DOI: http://dx.doi.org/10.14238/sp19.2.2017
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this