Image of Buku ajar farmakologi : Efek samping obat

BUKU TEXT KOLEKSI PERPUS

Buku ajar farmakologi : Efek samping obat



ESKRIPSI
Obat tidak hanya memiliki efek yang menguntungkan, tetapi juga merugikan. Efek samping obat dapat menimbulkan reaksi yang tidak diinginkan pada pasien, yaitu memperburuk keadaan penyakit atau efek fatal lainnya. Reaksi ini dapat terjadi pada dosis yang biasanya digunakan untuk pencegahan maupun pengobatan penyakit. Tingginya angka kejadian efek samping obat perlu mendapatkan perhatian yang besar, salah satunya dengan melakukan pengawasan.

Buku Ajar Farmakologi: Efek Samping Obat berguna bagi mahasiswi farmasi, kedokteran, apoteker, dokter, dan praktisi kesehatan lainnya yang ingin mempelajari masalah efek samping obat dan sebagai bahan kepustakaan. Buku ini mengulas mengenai pengertian, jenis-jenis, dan faktor pendorong terjadinya efek samping obat secara lengkap, serta upaya pengawasan efek samping obat yang telah dilakukan.


Ketersediaan

B001972Q1615.1 SYA bRAK KOLEKSI BUKU (2-J.1)Tersedia
B001972Q2615.1 SYA bRAK KOLEKSI BUKU (2-J.1)Tersedia
B001972Q3615.1 SYA bRAK KOLEKSI BUKU (2-J.1)Tersedia
B001972Q4615.1 SYA bRAK KOLEKSI BUKU (2-J.1)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
615.1 SYA b
Penerbit Salemba Medika : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
1 jil. ; 110 hlm. ; 24 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-602-8570-82-4
Klasifikasi
615.1 SYA b
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this