Image of Nursepreneurship : Gagasan dan praktik kewirausahaan dalam keperawatan

BUKU TEXT KOLEKSI PERPUS

Nursepreneurship : Gagasan dan praktik kewirausahaan dalam keperawatan



Buku ini menyajikan uraian yang menggabungkan konsep keperawatan (nursing) dengan kewirausahaan (entrepreneurship) menjadi gagasan nursepreneurship. Gagasan yang tidak hanya sebatas ide, tetapi juga dilengkapi dengan praktik nyata dalam membangun usaha di bidang keperawatan. Gagasan dan praktik kewirausahaan dalam keperawatan ini ditujukan untuk mengubah pola pikir untuk segera menjatuhkan pilihan pada usaha tertentu.
Siapa bilang hanya orang-orang tertentu yang bisa menjadi pengusaha? Semua orang bisa menjadi pengusaha. Perawat pun bisa menjadi seorang pengusaha. Justru sebenarnya perawat profesional memerlukan jiwa entrepreneur. Tanpa meninggalkan tugas pokok dalam pelayanan dan pengabdian kepada masyarakat, perawat juga dapat melihat berbagai peluang yang ada dalam lingkup keperawatan. Paradigma seperti inilah yang akhirnya menciptakan gagasan dan praktik nursepreneurship di dunia wirausaha sebagai jawaban tantangan global saat ini. Tantangan menuju pelayanan kesehatan yang sempurna, dimana pelayanan kesehatan tidak lagi hanya berfokus pada keuntungan materi semata, tetapi juga dari sisi pelayanan dan pengabdian kepada masyakarat.


Ketersediaan

B001713Q1338.04 FEB nRAK KOLEKSI BUKU (1-I.1)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
338.04 FEB n
Penerbit TRANS MEDIKA : YOGYAKARTA.,
Deskripsi Fisik
xv, 187 hlm. ; 25 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-602-72833-0-5
Klasifikasi
338.04 FEB n
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this