Image of Metode MSD : Pintu gerbang memahami statistik, metodologi dan epidemiologi

BUKU TEXT KOLEKSI PERPUS

Metode MSD : Pintu gerbang memahami statistik, metodologi dan epidemiologi



Buku ini terdiri dari satu pengantar dan lima bab. Pada bagian pengantar, penulis memberikan penjelasan umum mengenai diagnosis multiaksial. Bagian ini berisi berbagai argumentasi mengapa diagnosis multiaksial penting untuk dipahami. Bab-bab selanjutnya (bab dua sampai dengan bab enam) adalah penjelasan rinci mengenai tiap aksis dalam diagnosis multiaksial.

Buku ini disusun dengan metode tanya jawab, terinspirasi dari tanya-jawab yang sering terjadi pada saat sesi konsultasi, tanya jawab via email, maupun saat mengadakan pelatihan. Semua tanya jawab menjelaskan istilah-istilah yang terdapat dalam diagram diagnosis multiaksial.

Penulis menyarankan agar sebelum membaca suatu topik, pembaca mencoba terlebih dahulu soal latihan yang diberikan. Selanjutnya, pembaca mempelajari topik yang sedang dibahas. Setelah membaca topik terkait, cobalah untuk kembali menjawab pertanyaan yang diajukan di awal pembahasan setiap topik. Kombinasi mengerjakan latihan, membaca buku, dan mengerjakan latihan akan lebih mengoptimalkan pemahaman pembaca mengenai diagnosis multiaksial.


Ketersediaan

B001665Q1614.4 DAH pRAK KOLEKSI BUKU (4-H.4)Tersedia
B001665Q2614.4 DAH pRAK KOLEKSI BUKU (4-H.4)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
614.4 DAH p
Penerbit Epidemiologi Indonesia : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
xi, 213 hlm. ; 23 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-602-271-020-2
Klasifikasi
614.4 DAH p
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
Seri 13
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this