Image of Penuntun praktis asuhan keperawatan keluarga

BUKU TEXT KOLEKSI PERPUS

Penuntun praktis asuhan keperawatan keluarga



Pada edisi kedua ini, pembaca tetap akan dituntun didalam memahami bagaimana melaksanakan asuhan keperawatan keluarga, tentunya disertai dengan contoh-contoh kasus yang lebih menarik hasil revisi dari buku edisi pertama. Pada bahasan terakhir untuk memuaskan keingintahuan pembaca tentang fenomena penggunaan obat helbal dan terapi jus semakin diminati masyarakat, maka penulis menyertakan berbagai macam obat herbal dan terapi jus yang bisa dikenalkan petugas kesehatan dalam memberikan asuhan keperawatan keluarga.


Ketersediaan

B000014Q1610RAK KOLEKSI BUKU (1-D.5)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
610 SET p
Penerbit Trans Info Media : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
xii, 164 hlm. ; 14 x 21 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-979-15135-3-1
Klasifikasi
610
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
2 Cetakan 1
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this