Image of Buku ajar gizi dalam daur kehidupan

BUKU TEXT KOLEKSI PERPUS

Buku ajar gizi dalam daur kehidupan



Buku Ajar Gizi dalam Daur Kehidupan membahas kebutuhan gizi di sepanjang rentang kehidupan dengan cara yang mudah dipahami dan menarik, dengan penekanan khusus pada masalah kehamilan dan tahap akhir kehidupan. Dengan lebih dari 100 gambar, foto, dan tabel, buku ini menyediakan pandangan lebih jauh mengenai masalah gizi masa kini, seperti vegetarian pada anak-anak, obesitas pada anak-anak, diabetes, kelainan makan, penyakit kronis, pertimbangan farmakologis, aktivitas fisik dan pengaturan berat badan, serta kebutuhan gizi yang khusus pada lansia. Sumber bacaan yang bernilai ini menyediakan rangkaian panduan gizi yang lengkap untuk mengawali persiapan kokoh yang dibutuhkan bagi praktisi kesehatan atau gizi. Buku Ajar Gizi dalam Daur Kehidupan.


Ketersediaan

B001461Q1618.242 SHA bRAK KOLEKSI BUKU (3-C.2)Tersedia
B001461Q2618.242 SHA bRAK KOLEKSI BUKU (3-C.2)Tersedia
B001461Q3618.242 SHA bRAK KOLEKSI BUKU (3-C.2)Tersedia
B001461Q4618.242 SHA bRAK KOLEKSI BUKU (3-C.2)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
Essentials of life cycle nutrition
No. Panggil
618.242 SHA b
Penerbit EGC : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
xxiii, 543 hlm. ; 16 x 24 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-979-044-537-6
Klasifikasi
618.242 SHA b
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this